Untuk melengkapi koleksi DVD tmn2,, kita posting drama2 yang merupakan 10 drama terbaik pada tahun 2007.. Udah ditonton smua blom nih??? Klo blom,, langsung hunting ya ^^
1. Jumong
Salah satu serial MBC yang mengambil inspirasi dari sejarah Korea yang berhubungan dengan dinasti Goguryeo (sekitar 37 SM-668M). Ditulis oleh penulis veteran Choi Wan Gyu (Hur Jun, Sang Do, dan All In) dan Jung Hyung Soo (Damo). Jumong adalah drama berlatar belakang sejarah Korea paling mengesankan dan menduduki rating teritnggi selama 2006, mendominasi layar kaca dengan rating 40 %. Episode terakhir (81) ditayangkan 6 Maret lalu berhasil menembus rating 51,9 % dengan rating 40,9 %. Jumong adalah tokoh legendaris yang mendirikan dinasti Goguryeo, Raja Dongmyeongseong. Cerita dimulai dengan konflik antara Gojoseon, kerajaan kuno Korea dengan pasukan Han dari China. Perselisihan ini akhirnya membuat peninsula Korea terpecah.
2. Hello! Miss
dibintangi artis Lee Da Hae yang baru saja menghibur pemirsa TV lewat My Girl dipertemukan dengan Lee Ji Hoon yang sebelumnya membintangi Wonderful Life. ello Miss diadaptasi dari novel Kimchi Mandu (16 episode).
3. Dalja’s Spring
Dalja’s Spring (16 episode) berkisah tentang Oh Dal Ja (Chae Rim), seorang wanita lajang berusia 33 tahun yang bekerja sebagai seorang MC di sebuah acara teleshopping. Dia bimbang antara tetap melajang atau menikah sebelum tua. Drama ini mencoba menunjukkan realitas cinta wanita 30-an secara lucu dan komikal.
4. By Land and Sky
By Land and Sky mukai tayang 15 Januari 2007 lalu dan tayang di Korea dengan episode yang panjang 100 episode. Suk Ji Soo (Han Hyo Joo) adalah wanita baik dan pengertian serta perhatian pada keluarga. Jeong Mu Young (Park Hae Jin) berjuang melalui berbagai cobaan. Mu Young tidak menyukai ayahnya karena lahir saat ayanhnya selingkuh dengan wanita lain. Keluarga Ji Soo dan Mu Young memiliki sifat saling bertolak belakang. Keluarga Ji Soo bahagia dan keluarga Mu Young tidak. Yoo Eun Ha (Hong Soo Ah) adalah gadis ceria dan kulit sempurna tanpa keriput. Serial ini berfokus pada berbagai masalah dalam keluarga moderen saat ini.
5. When Spring Comes
When Spring Comes (16 episode) adalah kisah sukses dari seorang pecundang. Keluarga adalah orang terdekat yang kita sayangi, tetapi juga bisa menjadi orang yang menyakiti kita. Cerita ini mengenai ayah yang mantan napi dan putranya yang berprofesi sebagai jaksa penuntut. Mereka melewati permasalahan cinta keluarga, kebencian, rasa kasihan, kemarahan dan pengampunan.
6. Dae Jo Young
Serial yang mencakup 100 episode ini berkisah tentang Raja Dae Jo Young dan pahlawan lain di kerajaan Balhae. Yi Hae Go adalah musuh Jo Young dan mereka bertempur demi cinta Cho Rin. Cho Rin berasal dari suku Georan dan dia mencintai Jo Young. Tetapi Jo Young akhirnya menikahi Suk Young, keponakan raja Bojang.
7. H.I.T H.I.T (Homicide Investigation Team)
sebanyak 20 episode ini adalah kisah cinta pria dan wanita yang memiliki pandangan tersebdiri mengenai pekerjaan. Masing-masing melalui permasalahan dan kebimbangannya, tetapi apada akhirnya saling memahami satu sama lain. Serial ini membeberkan kehidupan sehari-hari jaksa penuntut Kim Jae Yoon (Ha Jung Woo) dan polisi bernama Cha Soo Kyung (Ko Hyun Jung) serta nilai-nilai yang dianut mereka dan mengungkap suka-duka profesi mereka.
8. Bad Woman, Good Woman
Song Gun Woo (Lee Jae Ryong) telah menjalani dua kehidupan bersama dua wanita selama 6 tahun. Dia menikah dengan Sae Young (Choi Jin Sil) dan memiliki wanita simpanan Suh Kyung (Sung Hyun Ah). Istrinya adalah wanita yang emosional dan mudah menangis saat orang berbuat baik kepadanya. Sae Young menginginkan pernikahan yang sempurna, tetapi mereka memiliki kesulitan memiliki anak. Dia syok berat saat tahu suaminya memiliki wanita lain. Serial ini tayang 1 Januari 2007 lalu dan memiliki 100 episode ini mendapat sambutan yang cukup bagus di Korea.
9. Que Sera, Sera
Kang Tae Joo (Eric Mun) adalah pegawai biasa di sebuah department store. Shin Joon Hyuk (Lee Kyu Han) sedikit sakit jiwa karena permasalahan keluarganya, tetapi penampilannya baik dan berkemampuan kerja tinggi. Keduanya saling jatuh cinta pada tokoh utama Han Eun Soo (Jung Yoo Mi) di saat bersamaan dan dikisahkan sebanyak 17 episode.
10. Thank You
Thank You (sebanyak 16 episode) adalah serial pertma Jang Hyuk setalah keluar dari wajib militer. Min Ki Seo (Jang Hyuk) dan Lee Young Shin (Gong Hyo Jin) berperan sebagai pasangan yang sangat membenci kehidupan masing-masing pasangannya pada pandangan pertama. Namun selanjutnya mereka mulai tertarik. Ki Seo adalah seorang dokter yang selalu menganggap remeh orang lain sampai akhirnya ia bertemu dengan Young Shin dan anaknya yang sangat membutuhkan bantuannya. Ia berubah menjadi sosok yang hangat dan menyenangkan.
S: AsianPlus, Elvi Susanti (myfilmblogs)
2nd source: KLI II
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Arsip Blog
-
►
2012
(5)
- ► 01/01 - 01/08 (5)
-
►
2011
(2164)
- ► 11/06 - 11/13 (5)
- ► 10/16 - 10/23 (5)
- ► 10/02 - 10/09 (6)
- ► 09/25 - 10/02 (9)
- ► 09/18 - 09/25 (1)
- ► 09/11 - 09/18 (11)
- ► 08/28 - 09/04 (14)
- ► 08/14 - 08/21 (12)
- ► 08/07 - 08/14 (24)
- ► 07/31 - 08/07 (31)
- ► 07/24 - 07/31 (32)
- ► 07/17 - 07/24 (39)
- ► 07/10 - 07/17 (48)
- ► 07/03 - 07/10 (27)
- ► 06/26 - 07/03 (38)
- ► 06/19 - 06/26 (38)
- ► 06/12 - 06/19 (41)
- ► 06/05 - 06/12 (19)
- ► 05/29 - 06/05 (57)
- ► 05/22 - 05/29 (31)
- ► 05/15 - 05/22 (29)
- ► 05/08 - 05/15 (53)
- ► 05/01 - 05/08 (108)
- ► 04/24 - 05/01 (83)
- ► 04/17 - 04/24 (38)
- ► 04/10 - 04/17 (83)
- ► 04/03 - 04/10 (52)
- ► 03/27 - 04/03 (76)
- ► 03/20 - 03/27 (67)
- ► 03/13 - 03/20 (156)
- ► 03/06 - 03/13 (151)
- ► 02/27 - 03/06 (21)
- ► 02/13 - 02/20 (72)
- ► 02/06 - 02/13 (108)
- ► 01/30 - 02/06 (140)
- ► 01/23 - 01/30 (106)
- ► 01/16 - 01/23 (122)
- ► 01/09 - 01/16 (120)
- ► 01/02 - 01/09 (91)
-
▼
2010
(2850)
- ► 12/26 - 01/02 (116)
- ► 12/19 - 12/26 (109)
- ► 12/12 - 12/19 (123)
- ► 12/05 - 12/12 (78)
- ► 11/28 - 12/05 (119)
- ► 11/21 - 11/28 (128)
- ► 11/14 - 11/21 (181)
- ► 11/07 - 11/14 (146)
- ► 10/31 - 11/07 (75)
- ► 10/24 - 10/31 (116)
- ► 10/17 - 10/24 (128)
- ► 10/10 - 10/17 (167)
- ► 10/03 - 10/10 (131)
- ► 09/26 - 10/03 (72)
- ► 09/19 - 09/26 (196)
- ► 09/12 - 09/19 (199)
- ► 09/05 - 09/12 (160)
- ► 08/29 - 09/05 (95)
- ► 08/22 - 08/29 (120)
-
▼
08/15 - 08/22
(199)
- SISTAR - PUSH PUSH
- Three Sisters
- Taeyang -I'll be there
- Please Marry Me- drama
- Ku Hye-sun's first feature pic "Magic" invited to ...
- Father's House
- A Good Rain Knows
- Star’s Lover
- Mrs.town
- Jo Kwon dan GaIn akan menikah di Bali ?!
- Kim Hyun Joon lumpuh Bandara Kansai .. Ratusan fan...
- Mixed post 2
- Mixed post 1 .........
- Mixed Pots
- Kodak Loverz Indo ♥Korea, Drama and K-Pop Loverz I...
- Kim Hyun Joong idola yg ingin dijadikan AVATAR ?!
- [Message] Si won for Fans
- Victoria ingin menikah sebelum usia 30 tahun !!
- Park Shin Hye jelaskan tipe idealnya ..
- INFO DARI KESEKRETARIATAN UMUM
- SM artists gather for SMTOWN LIVE 10 World Tour pr...
- Referensi drama korea 2010:
- Supernova makes their comeback on Music Bank!c
- Gema Budaya Korea - From Korea With Love (^^)
- PENUTUPAN VOTING TUAN RUMAH KSF 2011
- saengil chukhahamnida KiBum "Suju" and Seunghyun "...
- KDrama : Harvest Villa
- Referensi drama My Precious Child *SHINEE jg ad* [...
- MALMING [Yoo Seung Hoo 's Movie] (^^)
- Referensi Movie " Bestseller " (MALMING)
- Referensi Drama " My Girlfriend Is A Gumiho " (MAL...
- Band Baru d KorSel II
- Band Baru d KorSel I
- lyric lagu big bang part 2
- lyric lagu big bang part 1
- Lyrics Beautiful Hangover (BIGBANG)
- Can't I Love You (by Kim Nam Gil)
- BIDAM SAD STORY (by Lee Yo Won)
- T-ARA - LIES
- SS501 Hoshizora
- SS501-SUMMER BLUE
- SS501-LUCKY DAYS
- lirik lagu super junior - it's you
- Kim Kyu Jong- Wuss Up
- stand by me lyrics by ss501
- Lyric Super Girl - Super Junior
- kumpulan lyric Lagu B2ST
- I did wrong By: 2AM ^^
- [LIRIK LAGU]Jang Geun Seok ~ What Should I Do
- LYRICS!!!
- Big Bang akan comeback ke Korea bulan Oktober-Nove...
- Apa ketakutan terbesar Jinwoon ’2AM’ ??
- [INFO] SHINee Interview with DAum
- 10 juta wisatawan mancanegara siap menyerbu korea ...
- mengenal korea 2
- mengenal korea lebih dalam laggi -
- Belajar Bahasa Korea Lewat Lagu "Sorry,Sorry" SuJu...
- Blajar Bhasa Korea lewat lagu Gomabta by: Kim Hyun...
- Referensi drama korea 2010:
- refrensi 10 drama terbaik pada 2007 [MALMING]
- 나도 그래 ( Nado Gerae ) ungkapan dalam bahasa Korea [...
- Bahasa Korea Sehari-hari
- Film Baru Won Bin Diprediksi Mampu Kalahkan 'Incep...
- Lee Min-ho Belajar Bahasa Inggris
- ~Referensi film korea~
- about mblaq activities
- MBLAQ profile
- MBLAQ
- Kisah Hidup Lee Min Hoo
- Jang Geun-seok pernah alami masa sulit
- >>Lee Min Ho “Terima Kasih Minoz”
- who is KIM HYUN JOONG?
- Hyun Joong is in TT XD
- Playful Kiss reveals teaser video
- 2NE1 to promote all three title tracks at the same...
- Release Poster : Playful Kiss
- Lee Hong Ki : “Jung YongHwa adalah saingan ku”
- Se7en: “Setelah aku mengakui hubunganku dengan Par...
- INFO KHUSUS BIGBANG
- SME vs JYPE
- POSTER PLAYFULL KISS
- ►[Info] Kim Hyung Jun fanmeeting in Singapore on 2...
- ►HyungJun possibly into S-Plus Entertainment [18.0...
- ►[News] Kim HyunJoong, Paralyzed Kansai Airport.. ...
- Info Drama Korea
- Info Nama Band + Nama Fans Clubnya
- Happy Birthday TCI
- Referensi Movie "My Mom & The Day Before" ( MALMING )
- ~Resensi drama n' film korea~
- [INFO] Onew Confesses the Truth about, his Persona...
- Hallyu Dream Concert Digelar 12 September dengan 2...
- Info Tentang Interview G-Dragon
- Park Shin Hye Digemari Cewek
- RESENSI FILM YANG DIPERANKAN JANG GEUN SUK
- [BERITA] “Jang-in Furniture” Makin Populer Berkat ...
- Single Baru Taeyang
- VIP Rayakan Ulang Tahun G-Dragon Dengan Beramal
- Supernova Comeback
- Se7en talks about his relationship with Park Han Byul
- Korean Slang (SLASA)
- ► 08/08 - 08/15 (41)
- ► 08/01 - 08/08 (80)
- ► 07/25 - 08/01 (42)
- ► 07/18 - 07/25 (13)
- ► 07/11 - 07/18 (3)
- ► 07/04 - 07/11 (11)
- ► 05/23 - 05/30 (2)
-
►
2009
(1)
- ► 12/06 - 12/13 (1)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Read First and please respect