1.) Joining The Club!
Salah satu adegan drama “You’re Beautiful” dimana member fanclub A.N Jell mengelilingi orang yang mereka pikir sebagai ‘new potential fan’
Banyak di antara kalian yang sering bertanya2 “Gimana caranya jadi member official fanclub?” pasti, sering banget saya ditanya kaya gini di blog atau mendapati pertanyaan ini ketika bertamu ke blog2 kpop lain. Saya baru 2 tahun jadi fans kpop tapi bisa dibilang cukup mengerti dengan ‘prosedur2′ di dalam fandom Korea ini, kebetulan saya juga cukup tertarik dengan Korea secara umum dan sering baca mengenai budaya dan kehidupan2 disana ^^ yang menurut saya memang mempengaruhi dunia fandom disana.
Yang kita tahu kalau bergabung dengan yang namanya fanclub resmi, kita pasti dapat keuntungan2 dan begitu pula yang memang terjadi di fandom Korea. Ada beberapa fanclub yang gratis tapi banyak fanclub yang mengharuskan fans untuk registrasi kemudian bayar uang registrasi. Beberapa fanclub bahkan memberikan semacam tes kepada si calon member untuk mengetahui apakah si calon member benar2 fans sang artis. Kalian pasti tahu fancafe daum kan? baru2 ini saya registrasi untuk satu fancafe dan begitu berhasil menjadi member langsung saya buka thread dimana sang artis biasa meninggalkan pesan tapi yang ada saya malah ga bisa masuk dan lihat2 topiknya, usut punya usut saya harus level up dulu.
Apa lagi itu level up? bisa dibilang itu mungkin semacam member legend kalo di forum2 internasional, cuma kan kalo di forum untuk level up kita hanya harus meningkatkan jumlah pos aja…lain halnya dengan fancafe dimana untuk level up kita harus mengisi semacam form request dan disitu biasanya ada beberapa pertanyaan mengenai sang artis yang harus kita jawab, untuk memperlihatkan apakah kita benar2 fans sang artis atau bukan. Selain itu biasanya kita juga diminta menunjukkan foto koleksi sang artis yang kita punya, seperti album original misalnya. Admin fancafe tersebut kemudian akan me-review request kita dan memutuskan apakah kita ‘layak’ untuk level up atau tidak. Kalau level up ditolak bisa coba lagi sih ^_^
Registrasi fanclub resmi di Korea tidak dibuka sepanjang tahun atau setiap waktu. Agensi2 disana biasanya hanya membuka registrasi sekali setahun. Misalnya registrasi fanclub resmi ELF dimana SM hanya membuka registrasinya sekali setahun dan untuk fans asing harus membayar uang registrasi sejumlah USD $43, dan jika registrasinya di Korea dan memiliki ID Korea maka hanya dibutuhkan USD $15 saja (jumlah setiap tahunnya bervariasi – tahun lalu dikatakan hanya USD $8). Yang membuat prosesnya menjadi lebih intens adalah, jangka waktu dibukanya registrasi ini sangat terbatas.
Ketika SME dan JYP membuka registrasi untuk member fanclub baru mereka akan segera menutupnya ketika kuotanya mencapai jumlah maksimum. Untuk bergabung dengan fanclub resmi Wonder Girls misalnya, fans harus registrasi ke fancafe daum mereka dulu kemudian staff JYP sendiri yang akan memilih beberapa fans untuk dapat bergabung dengan official fanclub. Tahun 2010 registrasi hanya dibuka seminggu dan hanya 1.000 fans yang terpilih.
Kenapa sih susah banget kayanya buat bergabung ke fanclub resmi? Belakangan ‘kompetisi’ untuk bergabung dengan fanclub resmi memang semakin intens karena para member di fanclub resmi dapat menikmati beberapa keuntungan istimewa yang dipastikan bakal bikin ngiri fans2 lain. Fanclub resmi biasanya diberikan informasi khusus ketika ada acara signing dan fan meeting.
Fan meeting kadang bahkan hanya khusus untuk mereka yang bergabung dalam fanclub resmi dan disitulah kesempatan mereka untuk berinteraksi lebih intim lagi dengan artis2 idola mereka. Mereka juga diberikan merchandise2 limited edition dan bahkan beberapa di antaranya dapat mengikuti kontes yang hadiahnya ngobrol langsung dengan sang idola di backstage. Kalo kaya gini pasti semua juga mau..cuma prosesnya itu loh yang ribet bin membingungkan.
2.) Fanclub’s Etiquette
Kita sering lihat kalo fans2 di Korea sana memberikan dukungan kepada sang artis idola dalam berbagai bentuk, seperti mengirimkan kado ketika mereka ulang tahun, memberikan paket makanan ketika sang artis lagi syuting atau beraktivitas dan biasanya yang kaya gini bukan hanya untuk sang artis tapi semua staff yang bekerja dengan sang artis juga kebagian :) terus membeli segala macam produk2 yang berhubungan sang artis, membeli album original yang seringkali keluar dalam berbagai versi dan demi mendongkrak angka penjualan, semua versi dibeli padahal isinya sih sama aja dan masih banyak lagi bentuk2 dukungan fans di Korea sana.
Menurut saya unik2 banget bentuk dukungan mereka, baru ada deh di kpop yang kaya gini..soalnya saya belum lihat ada fans yang nyiapin paket makanan buat Lady Gaga and the staffs atau Justin Bieber and the staffs, atau sebenarnya ada? O.o wah ga tau deh tu ya hehe. Dan tentunya segala macam bentuk dukungan yang diberikan oleh fans bisa dibilang terbalas, terutama fanclub resmi, dimana seperti yang saya bilang tadi, akan mendapat perlakuan istimewa dari agensi tempat sang artis bernaung.
Tapi begitu fans bergabung dengan suatu fanclub, mereka bakal ‘dikunci’ oleh fanclub tersebut. Maksudnya apa?untuk dapat menonton langsung acara2 musik seperti KBS Music Bank, SBS Inkigayo dan MBC Music Core fans harus menunggu dan mengantre sesuai dengan fanclub mereka. Jadi jangan kira kalau mau nonton mubank bisa lihat semua artis yang tampil hari itu, fans hanya dapat masuk dan menonton satu artis yang telah mereka pilih. Fans memilih satu artis yang ingin mereka lihat dan diharapkan untuk terus mendukung artis tersebut.
Jika ada fans yang sebelumnya terlihat menunggu di antrean satu artis kemudian kali berikut dia terlihat menunggu di antrean artis lain, dia bakal disorot oleh para member di fanclub yang dia ‘tinggalkan’ dan dianggap ‘berkhianat’. Dalam dunia fandom disana hal kaya gini bisa dianggap sebagai kriminalitas. Ketika seorang fans telah berkomitmen untuk mendukung satu artis, dia seharusnya hanya memprioritaskan artis tersebut. Misalnya ketika 4Minute tidak dalam masa promosi dan seorang 4Nia ingin menonton 2NE1 maka boleh2 saja, tapi a big no no ketika 4Minute sedang masa promosi dan si fans ingin melihat 2NE1.
To Be Continued…
credit : Cherry-Go-Gyaru @ soompi
summary by harlequinn @ sujuelfone.wordpress.com
via yeppopo
via: lina kbpkfamily
hum... sy ajuga penasaran . pengen bagi ke kalian karena sekali dua kali dapet juag pertanyaan : gimana sih biar bisa masuk jadi fansnya grup 'a' or grup 'b'
nah semoga sedikit memberi gambaran
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Arsip Blog
-
►
2012
(5)
- ► 01/01 - 01/08 (5)
-
▼
2011
(2164)
- ► 11/06 - 11/13 (5)
- ► 10/16 - 10/23 (5)
- ► 10/02 - 10/09 (6)
- ► 09/25 - 10/02 (9)
- ► 09/18 - 09/25 (1)
- ► 09/11 - 09/18 (11)
- ► 08/28 - 09/04 (14)
- ► 08/14 - 08/21 (12)
- ► 08/07 - 08/14 (24)
- ► 07/31 - 08/07 (31)
- ► 07/24 - 07/31 (32)
- ► 07/17 - 07/24 (39)
- ► 07/10 - 07/17 (48)
- ► 07/03 - 07/10 (27)
- ► 06/26 - 07/03 (38)
- ► 06/19 - 06/26 (38)
- ► 06/12 - 06/19 (41)
- ► 06/05 - 06/12 (19)
- ► 05/29 - 06/05 (57)
- ► 05/22 - 05/29 (31)
- ► 05/15 - 05/22 (29)
- ► 05/08 - 05/15 (53)
- ► 05/01 - 05/08 (108)
- ► 04/24 - 05/01 (83)
- ► 04/17 - 04/24 (38)
- ► 04/10 - 04/17 (83)
- ► 04/03 - 04/10 (52)
- ► 03/27 - 04/03 (76)
- ► 03/20 - 03/27 (67)
-
▼
03/13 - 03/20
(156)
- INFO: RUMIT NYA DUNIA FANDOM KOREA (1)
- [NEWS] Girls Day Minah Mirip dengan G-Dragon?
- CF terbaru B2ST “BBQ Chicken”!
- SHINee’s Taemin and Minho record support message f...
- [indotrans] SHINee’s Minho gives SHINee’s choreogr...
- 110318-Me2day Key Update
- NEWS: Apakah nasib sial dari “Jangka Hidup 5 tahun...
- Learn Korea - Lesson 18 (Furniture and Dimensions)
- K.Will belajar “foot dance” dari Kim Hyung Joon! (...
- IU Beberkan Pengalaman Pahit Mengharukan
- [NEWS] Cho PD memberi pujian kpd Bigbang & G-Drago...
- 2PM Akhirnya Pindah Asrama
- F(x) telah selesai syuting MV untuk comeback??
- Jang Nara Adu Akting dengan Choi Daniel di KBS ‘Yo...
- Yesung Sakit
- [NEWS] Manajer 2NE1 cerita tentang saat 2ne1 menga...
- City Hunter Akan Syuting di Thailand
- Hyun Bin Akhirnya Masuk Wajib Militer
- (News) G-Dragon tetap membanting Gitar?
- Ayo Jemput 2PM di Bandara!!
- Sulli F(x) jadi model game online!
- (Photos) Kangin berbagi foto & pemikirannya saat d...
- Top 10 K-Pop Stars Who Look Better Without Make-Up
- Netizen tersentuh dengan aksi Lee Hyori untuk meng...
- Jadwal debut Jang Geun Suk di Jepang ditunda?
- Secret’s Ji Eun no.1 di GAON Charts ( Secret's Ji ...
- NEWS; TOP 10 Best Korean Drama Actors
- 14.03.2011 Pesan Lee Minho untuk semua orang di Je...
- S9B : "BB Baru Indonesia Yang Membernya ELF"
- Bora SISTAR: “kami tidak boleh pacaran, tapi…”
- (News) Kenapa grup-grup idola dilarang memakai HP??
- (News) Masa depan Yesung diramal/diprediksi oleh G...
- (News) Heechul menunjukkan wajahnya yang terluka!
- (News) KBS mengkonfirmasi akan ada “Dream High” se...
- Reading script perdana “City Hunter”!
- Drama “PARADISE RANCH” selesai tayang!
- [Info] 110316 Mixi’s Korean Artist Ranking for Mar...
- HyungJun: aku sekarang orang dewasa [Star Intervie...
- Album Big Bang akan di sutradarai Produser interna...
- Heechul & Kangin pernah berantem hingga melemparka...
- 10 Lirik Lagu Korea yang Paling Dicari di Tahun 2010
- LYRICS :: OST CRUEL TEMPTATION
- Album CN Blue diorder 100.00 copy!
- Inilah “Top 20 Idol Songs” Tahun 1995-2010 !!
- SM Entertainment sumbang 1juta USD untuk Jepang
- Dal Shabet mengumumkan nama fansclub resmi mereka!!
- Chansung facts
- Bang Yong Guk on his experience, writing stalker r...
- National Forensic Service confirms that Jang Ja Ye...
- Informasi Sidang JYJ dan SM Entertainment Terungkap
- FAKTA CNBLUE
- JYJ Menyumbangkan $600,000 USD Untuk Pemulihan Jepang
- LEE HONGKI FACTS
- Lee Hyori wanted to retire during her 4th album pr...
- Jaejoong facts
- [Trans] Kim Hyun joong- a star born in, cyberspace...
- JYP Entertainment to donate funds for Japanese dis...
- (Lyrics) Heaven - hyung jun solo album
- FAKTA FT ISLAND
- [Lyrics] Hyung Jun ‘My Girl’ Solo Album
- Junsu merasa sedih dan bersalah pada Yoochun?!
- Pesan JYJ atas bencana gempa dan tsunami di Jepang!
- Daftar 34 idola “Most Wanted as Boyfriends”
- After School’s UEE was jealous of Son Dambi?
- SECRET’s Ji Eun on going solo, her transformation,...
- YG Entertainment to donate $500,000 USD to aid in ...
- JungMin [Diary]: Ini adalah Park Min Jung [2011/03...
- diary Hyun Joong, cerita ke 8: .......... [2011.03...
- INTERVIEW: Bigbang bisa dikatakan sebagai 5 indivi...
- 5dolls are both thankful and sad about their joint...
- Donghae Ngasih Bunga ke Seorang ELF Cewek????
- Jaebum akan menjadi pembuka konser untuk Ne-Yo
- Taemin UFO for White Day
- Sunhwa gets praised for her bare face
- Update Gath KLI
- TVXQ merilis video terbaru mereka
- Pesan dari JYJ untuk fans mereka di jepang
- alasan Lee Joon (Mblaq) putus dengan mantan pacarnya
- [INTERVIEW] G-Dragon sekarang kami lebih seperti "...
- Foto paspor Kim Hyung Joon saat SMA
- (video) SBSquad dance cover
- Rangga SM*SH : "Saya Tidak Menghina SUJU"
- [JP MOBILE SITE] KEY’S MESSAGE adn ONEW WHITE DAYS...
- IU Ungkap Jadwal Padatnya Sehari-hari
- JYJ Diprotes Fanbase, Siaran Internet Buatan Fans ...
- LYRICS + TRANSLATE :: SUPER JUNIOR [ YESUNG FT KYU...
- Taecyon '2PM' facts
- GD fact
- FAKTA 4MINUTE
- Siapa Idol Korea yang Paling Cocok Punya Jenggot?
- Yoochun JYJ diusik oleh fans “saesang”???
- Drama : 49 Days
- Drama : New Tales of Gisaeng
- [NEWS] perform lagu "TONIGHT' berakhir??
- LIRIK: 이것만은 알고가 독백 – Before U Go By TVXQ
- Di tag ma banyak TS .......... Thanks semuanya jad...
- FAKTA AFTER SCHOOL
- CJes entertainment melarang penyebaran foto & vide...
- MBAQ-AGAIN LYRICS (ROMAN ONLY)
- SS3 di taiwan membuat 30000 fans histeris
- ► 03/06 - 03/13 (151)
- ► 02/27 - 03/06 (21)
- ► 02/13 - 02/20 (72)
- ► 02/06 - 02/13 (108)
- ► 01/30 - 02/06 (140)
- ► 01/23 - 01/30 (106)
- ► 01/16 - 01/23 (122)
- ► 01/09 - 01/16 (120)
- ► 01/02 - 01/09 (91)
-
►
2010
(2850)
- ► 12/26 - 01/02 (116)
- ► 12/19 - 12/26 (109)
- ► 12/12 - 12/19 (123)
- ► 12/05 - 12/12 (78)
- ► 11/28 - 12/05 (119)
- ► 11/21 - 11/28 (128)
- ► 11/14 - 11/21 (181)
- ► 11/07 - 11/14 (146)
- ► 10/31 - 11/07 (75)
- ► 10/24 - 10/31 (116)
- ► 10/17 - 10/24 (128)
- ► 10/10 - 10/17 (167)
- ► 10/03 - 10/10 (131)
- ► 09/26 - 10/03 (72)
- ► 09/19 - 09/26 (196)
- ► 09/12 - 09/19 (199)
- ► 09/05 - 09/12 (160)
- ► 08/29 - 09/05 (95)
- ► 08/22 - 08/29 (120)
- ► 08/15 - 08/22 (199)
- ► 08/08 - 08/15 (41)
- ► 08/01 - 08/08 (80)
- ► 07/25 - 08/01 (42)
- ► 07/18 - 07/25 (13)
- ► 07/11 - 07/18 (3)
- ► 07/04 - 07/11 (11)
- ► 05/23 - 05/30 (2)
-
►
2009
(1)
- ► 12/06 - 12/13 (1)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Read First and please respect